Lomba Desain Logo dan tag lineTerbaru "Hari Jadi Provinsi Jawa Tengah ke 65"

Dalam rangka memperingati Hari jadi provinsi Jawa tengah ke 65, Pemerintah Provinsi Jawa Tengah mengundang masyarakat untuk berpartisipasi dalam LOMBA LOGO DAN TAGLINE JAWA TENGAH Rembugan Masyarakat Jawa Tengah 2015.

klik untuk memperbesar

Ketentuan
  1. Perancangan logo berupa master logo beserta dengan beberapa contoh aplikasi turunannya
  2. Penulisan tagline sesuai pesan yang disampaikan
  3. Tagline berbahasa Indonesia, jawa dan inggris
  4. Hasil karya berupa hardcopy dan softcopy
  5. Karya asli
  6. Panitia berhak menyempurnakan karya
  7. Karya yang dikirimkan menjadi milik panitia dan usulan tagline diluncurkan sebagai anonimous

Hadiah
  1. Juara 1: Rp 10.000.000,-
  2. Juara 2: Rp 7.500.000,-
  3. Juara 3: Rp 5.000.000,-
  4. Juara Harapan 1: Rp 4.000.000,-
  5. Juara Harapan 2: Rp 3.000.000,-
  6. Juara Harapan 3: Rp 2.000.000,-

Pengiriman
kirimkan ide dan karya Anda selambat-lambatnya tanggal 15 Juli 2015:
Biro Humas Setda Provinsi Jawa Tengah

Alamat pengiriman Softcopy :
Email: brandingjateng@gmail.com dengan subject BRANDINGJATENG

Alamat pengiriman Hardcopy :
Sekretariat Panitia Branding Jateng Bappeda Provinsi Jawa Tengah Jalan Pemuda No 127-133, Semarang.

Contact Person:
Ratna Dewajati (081325427549), Heni (08122852493).

Related Posts:

0 Response to "Lomba Desain Logo dan tag lineTerbaru "Hari Jadi Provinsi Jawa Tengah ke 65""

Post a Comment